Kapolres Bedah Rumah Seorang ASN  Polres Sukabumi

    Kapolres Bedah Rumah Seorang ASN  Polres Sukabumi
    Kapolres Bedah Rumah Seorang ASN  Polres Sukabumi

    Sukabumi, Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede didampingi Wakapolres Sukabumi Kompol Septa Firmansyah bersama puluhan polisi muda, mendatangi rumah Ina Lisnawati seorang  Asn Polres Sukabumi di Kampung Pintu Air RT 01/17 Desa Citepus Kecamatan Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi Jawa Barat, Senin (19/06/23).

    Kedatangan Kapolres beserta rombongan ke rumah Ina bertujuan untuk membedah rumah anggota Asn yang berdinas di Satuan Pelayanan SKCK Satuan Intelkam Polres Sukabumi.

    " Dalam rangka hari Bhayangkara ke 77, kami sengaja akan membantu proses renovasi rumah Asn  Polres Sukabumi atas nama Ina Lisnawati yang menurut penilaian kami layak mendapatkan bantuan, " ungkap Kapolres kepada tim liputan Humas Polres Sukabumi.

    Pada kesempatan itu, Kapolres juga membawa bahan bangunan yang diperlukan serta tukang pekerja bangunan.

    " Harapan saya dengan bantuan bedah rumah ibu Ina ini dapat sedikit mengurangi beban Ibu Ina dan memberikan motivasi agar Ibu Ina lebih rajin berdinas untuk melayani masyarakat, " sambung Kapolres. 

    Ina yang sudah lama hidup sebagai seorang single parent karena suaminya sudah meninggal dunia  serta mempunyai dua orang anak yang mempunyai kebutuhan khusus, tidak sanggup berkata-kata, dirinya merasa sangat terharu atas perhatian dari Kapolres.

    " Bapak Kapolres bersama Ibu sangat perhatian kepada saya dan anak saya, beberapa waktu yang lalu beliau bersama ibu juga pernah memberikan bantuan kepada anak saya, " ucap Ina kepada tim liputan Humas Polres Sukabumi terbata.

    Kapolres Sukabumi menargetkan renovasi rumah Asn Ina, ditargetkan sebelum tanggal 1 Juli sudah selesai, sehingga dapat segera dihuni dengan nyaman.

    polres sukabumi polda jabar kapolres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cikidang Polres Sukabumi Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Galakkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Cawabup 02 H. Andreas: Pemuda Memiliki Peran yang Penting dalam Kemajuan Sukabumi Untuk Lebih Baik lagi
    Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan Melalui panen Sayuran di Polsek Caringin
    Polres Sukabumi Implementasikan Asta Cita Presiden RI Melalui Kegiatan Penanaman Bibit Cabai
    Tebar Benih Ikan Nila, Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan Prgram Presiden RI
    Usai Debat Publik Terakhir, Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Bisa Lebih Unggul Raih Suara Terbanyak di Pilkada Sukabumi 2024
    Polres Sukabumi Gelar Bakti Sosial Berupa Pembagian Sembako di Kampung Tiktoker Sadbor
    Calon Bupati Sukabumi Asep Japar Bantu Perbaiki Rumah Guru Ngaji yang Rusak 15 Tahun
    Kampanye Calon Wakil Bupati Sukabumi H. Zainul S, SE, M.Si: Silaturahmi dengan GAPOKTAN Ciracap, Berikan Dukungan untuk Pemekaran dan Program Unggulan Bersama Polsek Ciracap Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Desa Wanajaya Polsek Cisolok Polres Sukabumi Lakukan Pengecekan Pupuk Bersubsidi Demi Dukung Ketahanan Pangan
    Polsek Cicurug Polres Sukabumi Pastikan Stok Pupuk Subsidi Tersedia untuk Petani di Kecamatan Cicurug
    atroli Dialogis Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Surade Polres Sukabumi
    AIPDA SUHARTO Bhabinkamtibmas Polsek Cicurug Jalin Silaturahmi dengan Warga Desa Benda Lewat Sambang Door to Door System
    Sambang Warganya oleh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Desa Gunung Bentang Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Gencar Lakukan DDS dan Sosialisasi Program Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Polres Sukabumi dan Babinsa Sinergi Jaga Keamanan dan Kenyamanan Pengunjung

    Ikuti Kami